Sabtu, 28 April 2018

Manfaat Susu Kambing Untuk Penderita Asma


Manfaat Susu Kambing Untuk Penderita Asma,- Susu merupakan minuman sehat yang mengandung banyak gizi seperti kalsium, vitamin, protein dan masih banyak lagi. Maka tak heran banyak sekali orang yang menyukai minuman yang satu ini. Susu tidak hanya dihasilkan dari kelenjar mamalia seperti sapi saja, namun juga bisa dihasilkan dari hewan mamalia lain seperti kambing, kuda, unta, kerbau dan kedelai.
Mereka yang mengalami keluhan dengan asma memang sangat tidak di anjurkan untuk mengkonsumsi susu. Protein tinggi di dalam susu bisa membuat asma kambuh sewaktu-waktu. Prof. Gary Null menyebutkan dalam bukunya yang berjudul Complete Encyclopedia of Natural Healing, bahwa susu dapat membentuk lendir yang akan mengendap di paru-paru, pengendapaan ini kemudian akan menutup saluran pernafasan dan bisa memicu asma untuk kambuh. Lanjut baca

Tidak ada komentar:

Posting Komentar